Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2013

Why Advertised?

Gambar
K enapa sih harus beriklan? Padahal ada yang bilang " Nggak usah pasang iklan juga barang-barang yang saya jual laku kok ." Atau " Nggak usah dipromosiin juga barang saya udah dikenal ." Ada juga alasan yang bilang begini, " Nggak ada budget buat iklan ." W ell, semua hak para produsen atau penjual untuk memasarkan produknya melalui iklan atau tidak. Kita tidak bisa memaksa. Tapi sekedar berbagi informasi, sesungguhnya iklan memiliki 3 fungsi;   1. Fungsi Informasi; yaitu mengkomunikasikan informasi produk, ciri-ciri dan lokasi penjualan. Dalam iklan ini konsumen diberi informasi tentang produk-produk baru. Misalnya Mc Donald yang menginformasikan paket menu terbarunya. Atau Apple yang menginformasikan   iphone 5 sebagai produk terbarunya . 2. Fungsi Persuasif; yaitu iklan yang bertujuan membujuk para konsumen untuk membeli merek-merek tertentu atau mengubah sikap mereka terhadap produk atau perusahaan tersebut. Misalnya iklan TV Cabl

TVC Bebas Beser dibintangi Dewi Hughes dan Suami

Gambar
PT. On Clinic Indonesia, yang terkenal dengan obat On Clinic-nya, melaunching produk barunya "Bebas Beser". Obat yang dikhususkan bagi pria atau wanita yang mengalami gangguan inkontinensia atau beser. Untuk keperluan promosi, PT. On Clinic Indonesia membuat iklan Tv "Bebas Beser", yang brand ambassador-nya Dewi Hughes dan suami, Roy Immanuel. " Inkontinensia adalah kejadian keluarnya urin secara tidak sengaja dari kandung kemih, alias nggak bisa menahan pipis," jelas bu Fithrie, direktur On Clinic Indonesia.  Mengenai stoyline-nya "TV Commercial Bebas Beser ini menceritakan tentang Dewi Hughes dan suaminya yang kedatangan teman lama suaminya. Ternyata teman lama suaminya itu masih suka beser. Akhirnya Hughes berbagi rahasia kalo suaminya dan Hughes sudah bebas beser. Hughes menyarankan tamunya untuk menghubungi hotline "Bebas Beser"," jelas Sugoy Suhendra, yang kali ini sebagai produser. Ada cerit